Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2023

Kuis 1 Pemrograman Web

Gambar
Nama Akmal Sulthon Fathulloh NRP 5025211047 Kelas Pemrograman Web - A Deskripsi Pada Kuis 1 (pertemuan kelima) ini, kita diminta untuk membuat sebuah laman web profil perusahaan menggunakan HTML dan CSS. Berikut adalah preview website yang telah saya buat. Link kode sumber: GitHub Link deploy: Website Referensi https://fajarbaskoro.blogspot.com/2023/09/proyek-membuat-website-company-profile.html?m=1

Tugas Pertemuan 5 PBKK - Membuat WPF Dashboard

Gambar
Pada pertemuan keempat kelas PBKK kali ini, kita diminta untuk membuat sebuah aplikasi Windows Presentation Foundation (WPF) menggunakan .NET Framework. Aplikasi WPF yang akan saya buat kali ini adalah aplikasi Dashboard. Berikut adalah tampilan dari aplikasi yang telah saya buat. Aplikasi dashboard yang saya buat adakah sebuah dashboard admin bagi penjual (seller) pakaian online. Dalam aplikasi ini, terdapat beberapa menu dan fitur. Panel kiri Dalam panel ini, terdapat gadget profil admin dan juga beberapa menu utama aplikasi yang dapat dipilih. Menu-menu tersebut adalah: Dashboard , Listing , Messages , Orders , Statistics , Revenue , Promote , Settings , dan Logout . Navigation bar Bagian ini menambilkan greeting message kepada user dan juga terdapat switch untuk mengganti rentang waktu rekapitulasi data, yakni harian, mingguan, bulanan, dan tahunan. Bagian utama Bagian ini berisi kumpulan dashbo

Tugas 3 PWeb - Membuat Web Kursus

Gambar
Nama Akmal Sulthon Fathulloh NRP 5025211047 Kelas Pemrograman Web - A Deskripsi Pada pertemuan keempat, kita diminta untuk membuat sebuah laman web kursus menggunakan HTML dan CSS. Laman web yang akan kita buat kali ini mengacu pada artikel dari GeeksforGeeks . Berikut adalah preview website CV yang telah saya buat menggunakan HTML dan CSS. Link kode sumber: GitHub Link deploy: Website Referensi https://fajarbaskoro.blogspot.com/2018/03/pweb-2-3-css.html https://www.w3schools.com/html/html_css.asp

Tugas 2 PWeb - Membuat CV dengan HTML dan CSS

Gambar
Nama Akmal Sulthon Fathulloh NRP 5025211047 Kelas Pemrograman Web - A Deskripsi Pada pertemuan kedua ini, kita diminta untuk melanjutkan pengembangan website CV yang telah kita buat menggunakan Hypertext Markup Language (HTML) pada pertemuan sebelumnya dengan menambahkan styling menggunakan Cascading Style Sheets (CSS). Berikut adalah preview website CV yang telah saya buat menggunakan HTML dan CSS. Link kode sumber: GitHub Link deploy: Website Referensi https://fajarbaskoro.blogspot.com/2018/03/pweb-2-3-css.html https://www.w3schools.com/html/html_css.asp

Tugas 1 PWeb - Membuat CV dengan HTML

Gambar
Nama Akmal Sulthon Fathulloh NRP 5025211047 Kelas Pemrograman Web - A Deskripsi HTML adalah singkatan dari Hypertext Markup Language, dan merupakan bahasa yang digunakan untuk mendefinisikan struktur dan konten sebuah halaman web. HTML memungkinkan kita untuk menyusun berbagai elemen seperti teks, gambar, hyperlink, dan banyak lagi menjadi halaman web yang dapat diakses melalui browser. Ini adalah fondasi dari hampir semua situs web yang kita temui secara online. Fungsi utama HTML adalah memberikan struktur dasar bagi halaman web. Dengan menggunakan tag dan elemen HTML, kita dapat mengatur bagaimana konten akan ditampilkan kepada pengguna. HTML juga mendukung penggunaan hyperlink, yang memungkinkan kita untuk terhubung dengan halaman web lain, menciptakan navigasi yang mudah bagi pengguna. Pada pertemuan kali ini, kita diminta untuk membuat sebuah website CV sederhana menggunakan Hypertext Markup Language (HTML). Berikut adala

Tugas Pertemuan 4 PBKK - Aplikasi WPF Sederhana

Gambar
Pada pertemuan keempat kelas PBKK kali ini, kita diminta untuk membuat sebuah aplikasi Windows Presentation Foundation (WPF) menggunakan .NET Framework. Aplikasi WPF yang akan saya buat kali ini adalah aplikasi daftar nama sederhana ( Simple Name List App ). Dalam program Simple Name List App ini, pengguna dapat menambahkan beberapa nama ke dalam sebuah list. Beberapa fitur tambahan yang saya buat adalah fitur untuk melakukan penghapusan nama yang diseleksi dan juga fitur untuk mengurungkan ( undo ). Berikut adalah demo penggunaannya. Tampilan Awal Terdapat dua kolom utama, yaitu kolom list nama (di sebelah kiri) dan juga kolom untuk menambahkan nama (di sebelah kanan). Memasukkan Nama Pengguna dapat mengetikkan nama yang diinginkan di kotak kolom sebelah kanan, kemudian mengklik tombol "Add". Maka, nama yang telah diketikkan dalam box akan masuk ke kolom list nama di sebelah kiri. Memasukkan beberapa nama Pengguna tentu juga dapat m

Tugas Pertemuan 3 PBKK - Aplikasi WinForms Camera Capture

Gambar
Pada pertemuan kedua kelas PBKK kali ini, kita diminta untuk membuat sebuah aplikasi kamera sederhana ( Simple Camera Capture ). Dalam program kamera sederhana ini, pengguna terlebih dahulu memilih kamera yang tersedia untuk kamera didapatkan menggunakan system kemudian diintegrasikan dengan combobox untuk dapat diakses oleh user. Setelah memilih kamera, user dapat mengklik tombol "Start" untuk memulai live camera. Sesi live camera menggunakan reference library AForge.NET Selanjutnya, user dapat menangkap layar menggunakan tombol "Capture" untuk melakukan copy gambar box pertama ke box kedua. Langkah terakhir, user dapat menekan tombol "Save" untuk menyimpan file gambar hasil capture di direktori file yang mereka inginkan. Kode sumber ( source code ) program di atas dapat dilihat pada link berikut .

Tugas Pertemuan 2 PBKK - Aplikasi WinForms Kalkulator Sederhana

Gambar
Pada pertemuan kedua kelas PBKK kali ini, kita diminta untuk membuat sebuah aplikasi Windows Forms sederhana menggunakan framework .NET. Aplikasi yang akan saya buat kali ini terdiri atas 2 aplikasi, yaitu aplikasi kalkulator sederhana ( Simple Calculator ) dan juga aplikasi kamera sederhana ( Simple Camera Capture ). Simple Calculator Dalam program kalkulator sederhana ini, pengguna dapat memasukkan nilai berupa bilangan bulat maupun desimal (dipisahkan dengan koma) dalam text box Value 1 dan Value 2, kemudian melakukan operasi matematika yang diinginkan dengan menekan salah satu tombol operator di bawahnya. Berikut adalah contoh demo penggunaannya. Penjumlahan Pengurangan Perkalian Pembagian Error Handling: Pembagi Nol Pengguna dapat menekan button C untuk melakukan reset value text dari semua textbox. Kode sumber ( source code ) program di atas dapat dilihat pada link berikut . Simple Camera Capture Dalam program kamera sederhana ini, peng